Yamaha All New Vixion R merupakan sepeda motor dengan performa yang gesit dan bertenaga, siap tampil di segala rintangan menjadi yang terdepan.
Motor ini mempunyai beberapa fitur diantaranya Desain lampu utama dan model visor yang agresif membuat tampilannya sporty dan aerodinamis.
Sistem pendingin mesin tipe cairan, suhu mesin stabil & performa maksimal. Forged Piston & Diasil Cylinder 3 x lebih awet, 3 x lebih kuat, 3 x lebih ringan.
Deltabox Frame kestabilan yang sempurna dalam bermanuver. Double Disc Brake membuat pengereman optimal dengan cakram pada roda depan dan belakang.
Monocross Suspension membuat motor lebih stabil saat berkendara. Desain pegangan penumpang menyatu dengan body. Keren dan Sporty.
Semakin aerodinamis dan keren dengan Under Cowl membuat tampilan lebih sporty. PASS BEAM & ENGINE CUT-OFF yaitu Praktis menggunakan lampu jauh saat memberikan tanda ke pengendara lain & mudah saat mematikan mesin dan menjadi ciri khas motorsport. Fuel Injection bertenaga & responsif, lulus uji emisi Euro 3.
Spesifikasi Yamaha All New Vixion R
TIPE MESIN | Liquid Cooled 4-Stroke, SOHC, 4 Valve, VVA |
SUSUNAN SILINDER | Single Cylinder |
DIAMETER X LANGKAH | 58 x 58.7 mm |
PERBANDINGAN KOMPRESI | 11.6±0.4 : 1 |
VOLUME SILINDER | 155.1 cc |
DAYA MAKSIMUM | 14.2 kW / 10000 rpm |
TORSI MAKSIMUM | 14.7 Nm / 8500 rpm |
SISTEM STARTER | Electric Starter |
SISTEM PELUMASAN | Wet Sump |
SISTEM BAHAN BAKAR | Fuel Injection |
TIPE KOPLING | Wet Type Multi-Plate Clutch ; Assist & Slipper Clutch |
TIPE TRANSMISI | Manual |
P X L X T (Length x Width x Height) | 1950 x 720 x 1025 mm |
JARAK SUMBU RODA | 1320 mm |
JARAK TERENDAH KE TANAH | 165 mm |
TINGGI TEMPAT DUDUK | 795 mm |
BERAT ISI | 131 kg |
KAPASITAS TANGKI BENSIN | 11 L |
TIPE RANGKA | Deltabox |
SUSPENSI DEPAN | Teleskopic |
SUSPENSI BELAKANG | Swing Arm |
TIPE BAN | Tubeless |
BAN DEPAN | 90/80-17M/C 46P |
BAN BELAKANG | 130/70-17M/C 62P |
REM DEPAN | Disc Brake |
REM BELAKANG | Disc Brake |
SISTEM PENGAPIAN | TCI |
BATTERY | YTZ4V/GTZ4V |
TIPE BUSI | NGK/MR8E9 |
R6 juga dilengkapi dengan kopling sandal yang memastikan pergelangan kaki lebih halus & terutama untuk masuk ke sudut – dengan menyerap tenaga torsi belakang dari roda belakang saat downshifting. Selain itu, YCC-T (Yamaha Chip Controlled-Throttle) mengendalikan katup throttle untuk daya... selengkapnya
Yamaha All New R15 merupakan sepeda motor dengan mesin 155 cc, 6 percepatan, 4 Katup, dan dilengkapi variable valve actuation (VVA) akan menjadikan torsi merata di setiap putaran mesin. Dilengkapi juga dengan liquid cooled yang akan membuat suhu mesin stabil.... selengkapnya
Cepat atau lambat tren kendaraan listrik di Indonesia bakal berkembang, termasuk di dalamnya pasar sepeda Motor Listrik. Saat ini pun cukup banyak merek motor listrik yang bermunculan di Indonesia. Mulai dari merek lokal dan China. Semuanya mengincar ceruk pasar baru... selengkapnya
Belum ada komentar